Pengaruh Beban Pajak Tangguhan, Profitabilitas, Dan Leverage Terhadap Manajemen Laba (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2017)

  • Rita Sriwahyuni Program Studi Akuntansi, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, Indonesia
  • Herman Ernandi Program Studi Akuntansi, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, Indonesia
Keywords: Beban Pajak Tangguhan, Manajemen, Laba, Profitabilitas dan Tingkat Hutang

Abstract

Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Adapun sumber data yang didapat yakni data sekunder yang didapat dari Bursa Efek Indonesia (BEI). Data akan dianalisa dengan metode uji asumsi klasik, uji goodnes of fit model dan regresi linier berganda. Variabel independen dalam penelitian ini yaitu beban pajak tangguhan, profitabilitas dan tingkat hutang, variabel dependen dalam penelitian ini yaitu manajemen laba. Berdasarkan analisa data yang dilakukan, diperoleh kesimpulan beban pajak tangguhan tidak memiliki pengaruh terhadap manajemen laba. Hal ini dapat diartikan bahwa manajemen laba tidak dapat diukur melalui variabel beban pajak tangguhan dan profitabilitas. Namun variabel tingkat hutang atau leverage berpengaruh terhadap manajemen laba. Hal ini dapat diartikan bahwa tingkat hutang suatu perusahaan bisa dijadikan pedoman dalam menentukan manajemen laba.

References

Amelia, Winda dan Erna Hernawati. 2016. Pengaruh Komisaris Independen, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba. NeO-Bis. Volume 10, No. 1, Juni 2016

Barus, Amdreani Caroline dan Kiki Setiawati, 2015. Pengaruh Asimetri Informasi, Mekanisme Corporate dan Beban Pajak Tangguhan Terhadap Manajemen Laba. Jurna Wira Ekonomi Mikrosil Vol. 5, No. 01, Oktober 2015

Dewan Standar Akuntansi Indonesia. 2012. Standar Akuntansi Keuangan Per 1 Juni 2012. Jakarta : Ikatan Akuntansi Indonesia.

Firdaus, Ilham. 2013. Pengaruh Asimetri Informasi dan Capital Adequacy Ratio terhadap Praktik Manajemen Laba (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia). e-Journal Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Padang. Padang.

Gunawan, I Ketut et al. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas dan Leverage terhaap Manajemen Laba Perusahaan yang terdaftar di BEI. E-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan Akuntansi Program S1 Vol. 03, No.01, Th. 2015

Ilya, A. (2006) Mengungkap Praktik Earning Management di Perusahaan. Jurnal Bisnis dan Manajemen Ekonomi, 7 (3), 824-841

Pohan, C. A. (2013) Manajemen Perpajakan – Strategi Perencanaan Pajak dan Bisnis. Jakarta : PT Grameia Pustaka Utama

Sugiyono 2014. Pengaruh Asimetri Informasi, Leverage dan Profitabilitas Terhadap Manajemen Laba Rill pada Perusahaan Manufaktur di Indonesia. ISSN 2407-9189. The 3th University Research Colloquium 2016.

Suistyanto, H.S. (2008) Manajemen Laba – Teori dan Model Empiris.Jakarta : PT Grasino

Wiyaningsih, A an Purnawati, C,A. (2012). Pengaruh Pajak Tangguhan dan Profitabilitas terhaap Manajemen Laba. Forum Bisnis dan Keuangan, I, 323-339

Published
2021-04-28
How to Cite
Rita Sriwahyuni, & Herman Ernandi. (2021). Pengaruh Beban Pajak Tangguhan, Profitabilitas, Dan Leverage Terhadap Manajemen Laba (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2017). International Journal on Orange Technologies, 3(4), 115-122. https://doi.org/10.31149/ijot.v3i4.1676
Section
Articles